CARA UPLOAD/SUBMIT SITEMAP KE GOOGLE WEBMASTER TOOLS

gambar google web master tools

CARA UPLOAD/SUBMIT SITEMAP KE GOOGLE WEBMASTER TOOLS

HAI SOBAT LADANGTEKNO,


Kali ini mimi akan memposting mengenai cara untuk meng-upload atau submit sitemap yang sudah dibuat ke google web master tools, untuk cara membuat sitemapnya bisa dilihat di postingan INI. Jika sudah memiliki sitemapnya maka langsung saja kita mulai tutorialnya.
  • Pertama silahkan masuk ke akun google web master dengan menggunakan akun google yang anda miliki atau bisa melalui link https://www.google.com/webmasters/tools/ , kemudian silahkan login
  • silahkan klik blog kamu yang sudah di klaim/terverifikasi di google web master tools, jika punya blog yang belum di klaim/terverifikasi silahkan klaim/terverifikasi blog kalian terlebih dahulu, kalau masih bingung silahkan ikuti tutorialnya DISINI. jika sudah kita lanjut lagi
klik blog yang sudah di claim

  • setelah blog kalian sudah di klik, makan kalian akan diarahakan ke halaman seperti gambar dibawah ini, silahkan pilih pada pilihan sitemap sitemap dengan klik link go to new report. kemudia kalian akan diarahkan ke halaman seperti dibawah ini

menambahkan sitemap baru

  • jika sudah sampai di halaman ini silahkan kalian tambahkan url dari sitemap kalian, cara mendapatkan urlnya bisa diperolah dari kode html yang membuat script atau bisa menggunakan url ini: /feeds/posts/default?max-results=9999&alt=json-in-script&callback=loadtoc

  • silahkan tambah url diatas di kolom yang sudah disediakan dan pastikan url ini sama dengan yang digunakan di sitemap blog kalian karena jika berbeda google web master tools tidak akan bisa menemukan sitemap kalian. jadinya akan seperti gambar dibawah ini
menambahkan url sitemap

  • silahkan tekan submit, jika berhasil makan akan ada pemberitahuan dibawahkan dengan status success seperti gambar dibawah ini

success mengirim sitemap

  • jika pengeriman sitemap gagal makan tampilannya akan seperti gambar dibawahkan dengan status failed.
Nah sampai disini sudah selesai tutorial untuk mengirimkan blog kalian ke webmaster tools. semoga tutorial ini bermanfaat. jangan lupa terus kunjungi ladangtekno dan  dapatkan informasi dan tutorial menarik mengenai teknologi.

TERIMAKASIH

Link Terkait:


Tags:
Ladangtekno
sitemap
webmaster tools
caramengirimsitemap

komentar dengan bijak ya :)
please write comments wisely :)
EmoticonEmoticon